10 Perbedaan Google Chrome Dengan Chromium Browser

Ajis Maulana

10 Perbedaan Google Chrome Dengan Chromium Browser
 

User metric Google yang lengkap ini tentunya didukung oleh inovasi tiada henti dari Para pengembang kaum itu sendiri. Hal inilah yang kemudian menjadi alasan kenapa Google kau menjadi Browser dengan pengguna terbanyak di dunia.

Hal ini berbeda jauh dengan user matrix pada aplikasi chromium. Chromium hanya kompatibel dengan beberapa format file saja. Diantara format format yang didukung oleh aplikasi ini adalah Theora dan Vorbis. Jadi Anda tidak akan menemukan format kompatibel lainnya pada chromium.

4. Adobe Flash

Adobe Flash

Perbedaan lain yang dimiliki oleh Google Chrome dan chromium ini adalah keberadaan fitur Adobe Flash. Aplikasi ini sering digunakan untuk memutar file secara online. Bagi Anda yang menggunakan Google Chrome Anda patut bersyukur karena aplikasi ini sudah terintegrasi dengan Adobe Flash secara otomatis.

Dengan penggunaan Adobe Flash Anda bisa dengan mudah mengakses berbagai jenis file yang ada di internet. Sayangnya hal ini sama sekali tidak akan Anda temukan ketika menggunakan chromium. Aplikasi tersebut tidak terintegrasi dengan Adobe Flash Jika Anda ingin menggunakannya Anda harus menginstal Add on terlebih dahulu

5. PDF support

PDF support

Perbedaan Google Chrome dengan Chromium lainnya terletak pada kompatibilitas PDF Reader. Google Chrome telah memiliki plug in PDF bawaan. Jadi secara otomatis Anda bisa membuka file PDF tersebut tanpa memerlukan aplikasi pihak ketiga.

Tentunya keberadaan fitur satu ini sangat memudahkan para pengguna untuk mengakses file mereka yang dibuat dalam format PDF. Sayangnya fitur tersebut tidak akan Anda temukan pada aplikasi Chromium.

6. Code Source

Code Source

Perbedaan RAM dan rom yang lainnya terletak pada code source yang mereka miliki. Chromium sendiri merupakan aplikasi open source yang bisa dimodifikasi oleh siapapun. Syaratnya pemodif harus belajar memahami bahasa pemrograman.

Sedangkan Chrome merupakan aplikasi yang tidak terbuka. Awalnya Chrome ini memang merupakan hasil pengembangan dari Chromium. Namun karena sudah dipatenkan oleh Google Tidak semua orang bisa melakukan modifikasi terhadap Chrome.

7. Sandbox

Sandbox

Perbedaan lainnya terletak pada sandbox yang dimiliki oleh kedua aplikasi. Bagi Anda yang belum akrab dengan istilah satu ini sandbox adalah sebuah mekanisme keamanan yang diterapkan ke dalam browser yang ada saat ini . Tentu saja Chrome termasuk salah satu diantara.

Pada Google Chrome, fitur satu ini terus aktif karena pengembang memang sengaja mengaktifkannya demi keamanan para pengguna. Hal ini tidak berlaku bagi para pengguna chromium. Fitur sandbox pada Chromium bisa dinyalakan atau dimatikan secara manual.

Bagikan:

Ajis Maulana

Mendapatkan pengalaman yang berbeda saat melakukan penulisan tentang teknologi, dan saya menyukai tantangan itu dari waktu belajar menjadi blogger.

Leave a Comment