Spesifikasi Infinix Note 30 HP 2 Jutaan Menang Banyak

Nizar Liebert

Spesifikasi Infinix Note 30 HP 2 Jutaan Menang Banyak

Spesifikasi Lengkap Ponsel Infinix Note 30 Terbaru

 

Sebelum memutuskan untuk membeli produk ponsel pintar terbaru dari Infinix ini, tak ada salahnya melihat spesifikasi ponselnya. Dengan memahami spesifikasi ponsel, kamu bisa tau apa saja yang bisa kamu dapatkan saat membeli ponsel tersebut.

Bagi kamu yang sudah penasaran dengan bagaimana spesifikasi lengkap dari ponsel pintar Infinix terbaru, kamu bisa lihat tabel ini. Berikut adalah tabel yang berisikan spesifikasi lengkap dari ponsel pintar terbaru Infinix yang harus kamu tau.

Spesifikasi Ponsel Infinix Infinix Note 30
Layar Ponsel Infinix Layar IPS LCD 6.78 Inchi
Chipset Ponsel Infinix Chipset MediaTek Helio G99
Ram Ponsel Infinix 8 GB
Memori Internal Ponsel Infinix 256 GB
Kamera Ponsel Infinix 64 MP (Wide), MP (AI), 2 MP (Depth)
Batrai Ponsel Infinix Li – po 5000 mAh

Berbagai Macam Kelebihan Ponsel Infinix Note 30

Berita hadirnya ponsel Infinix terbaru sudah menjadi buah bibir di masyarakat Indonesia. Ada banyak orang yang senang dan semangat menyambut rilisnya ponsel terbaru dari Infinix ini.

Kali ini, Infinix menghadirkan ponsel mid range dengan harga dua jutaan saja. Tentunya ini lah yang menarik banyak orang untuk mencoba membeli dan menggunakan ponsel pintar baru keluaran Infinix ini.

Baca juga  Spesifikasi Poco F5 Spek Paling Garang Harga 5 Juta Banyak Plus

Selain tertarik dengan harganya yang bersahabat, banyak pengguna yang tertarik juga dengan kelebihan yang ditawarkan. Tentunya sebagai calon pembeli, kamu juga tertarik dengan kelebihan yang ditawarkan ponsel Infinix ini, kan?

Memang, sebagai calon pembeli, kamu wajib tau apa saja keunggulan dari produk yang mau dibeli tadi. Jadi kamu bisa tau, seberapa worth it produk tersebut untuk kamu pakai dan kamu miliki.

Nah, lalu apa saja kelebihan yang terdapat pada ponsel pintar baru keluaran Infinix yang dibandrol dengan harga dua jutaan ini? Berikut adalah beberapa kelebihan yang ditawarkan pada pengguna ponsel Infinix keluaran terbaru tersebut.

1. Tampil Dengan Tampilan Elegan Nan Menawan

Ketika pertama kali melihat ponsel ini, kamu pasti langsung terpana dengan desainnya. Kesan elegan, berkelas, dan menawan langsung terpancar dari body ponsel Infinix keluaran terbaru ini.

Bagian belakang body ponsel ini dibuat dengan material kaca yang tak mudah kotor terkena sidik jari. Penggunaan finishing satin pada body belakang ini membuat tampilan ponsel terlihat lebih keren dan lebih mewah.

Kamera yang terletak di bagian belakang dibuat menonjol dari body utama. Frame plastik yang berkilau dan tampak bersih menjadi pelengkap tampilan kamera belakang Infinix tersebut. Inilah yang memberikan kesan keren dan elegan pada Infinix.

Bagikan:

Nizar Liebert

Saya sekolah dibagian sastra bahasa, namun pekerjaan menulis ada hobi saya sejak waktu SMP. Dan sekarang saya ahli dalam membuat konten viral yang di media sosial.

Leave a Comment